Sunday, December 16, 2012

#Gak Nyangka: Serangga Inilah yang Menyebabkan Global Warming

Global Warming merupakan suatu proses meningkatnya suhu rata-rata atmosfer, laut, dan daratan bumi. Banyak yang menyebutkan jika global warming banyak disebabkan oleh efek rumah kaca. Tapi, tahukah anda jika ada seranggga yang menyebabkan global warming ?

Serangga ini adalah kecoa. Studi menunjukkan bahwa kecoa kentut rata-rata tiap 15 menit. Bahkan setelah mati, mereka akan tetap melepaskan metana hingga 18 jam. Dalam skala global, gas dalam perut serangga diperkirakan menyumbang 20% dari semua emisi metana. Fakta ini menempatkan kecoa sebagai salah satu kontributor terbesar global warming. Kontributor besar lainnya adalah rayap dan sapi.

sumber
sumber

Related Post

0 comments:

Post a Comment

◄ Newer Post Older Post ►
 

Copyright 2011 Unikle is proudly powered by blogger.com | Design by BLog Bamz Published by Template Blogger